Minggu, 13 Desember 2015

Permainan Tradisional Bekel

BEKEL
Permainan bekel umumnya dimainkan oleh anak-anak perempuan tapi permainan ini juga bisa dimainkan oleh anak laki-laki. Bekel merupakan permainan melontarkan bola ke atas dan menangkapnya kembali. Tetapi pada saat bersamaan harus mengambil atau mengubah posisi biji-biji yang ada sesuai peraturan tingkat kesulitan yang dijalankan.

Manfaat :

* Melatih koordinasi visual-motor.
* Melatih meningkatkan konsentrasi.
* Meningkatkan kemampuan kontrol gerakan jari-jari dan tangan.
* Kemampuan mempertahankan posisi tubuh.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar